Wednesday, May 1, 2013

Hello May :)

Yap, bulan April baru saja usai beberapa menit yang lalu. Gue disini masih terpaku menjalani realita dengan canggung. Canggung?? Iya, canggung. Karena gue bingung sama yang terjadi pada gue akhir-akhir ini. Gue seperti baru saja keluar dari zona nyaman gue. Gue kayak bukan gue, dan gue ngerasa gue tidak seperti hidup di diri gue. Tapi hal ini, mengasyikkan.

Banyak harapan yang ingin gue capai di bulan May ini. Terutama, gue ingin setiap detik, setiap menit dan jam yang gue lalui dapat terisi dengan kegiatan-kegiatan yang bermanfaat. Tidak ada lagi waktu yang terbuang percuma. Gue cuma ingin, gue hidup tak hanya hidup melakukan apa yang gue suka, tapi juga dapat hidup di kehidupan gue.

So, May.
Let’s be nice to me, please :)

No comments:

Post a Comment